Jumat, 22 Januari 2010

NYAMUK: Membongkar Pemikiran Picik Manusia

Nyamuk, mendengar nama hewan yang satu ini, membuat sebagian orang menjadi begitu murka. Bagaimana tidak, nyamuk selalu menghantui hidup mereka dengan menghisap darah mereka. Ya, serangga yang satu ini adalah salah satu parasit yang tidak kenal kasta, kaya, miskin, tua, muda semuanya diembat, tak kenal ampun (hehehe). Saya teringat ucapan salah seorang teman, ia mengatakan bahwa nyamuk diciptakan di dunia ini sama sekali tidak memiliki manfaat, bisanya merugikan manusia. Apakah anda sepakat??? Jika anda menjawab ya, maka anda benar, jika anda menjawab tidak, anda lebih benar lagi…….(maksudnya???) Let’s share together: